Translate

Stopwatch dengan kendali suara

Stopwatch dengan kendali suara


          Prinsip kerja alat ini yaitu jika terdapat suara maka sensor akan mendeteksi suara tersebut, saat sensor menagkap suara maka stopwatch akan melakukan up-counter, namun jika suara tersebut telah berhenti atau sensor tidak mendeteksi suara maka stopwatch akan berhenti, jika ada suara lagi maka stopwatch akan melakukan up-counter lagi, begitu seterusnya
              Untuk membuat alat ini ada beberapa langkah yaitu membuat skematik dan board mikrokontroller, kemudian membuat program untuk dimasukkan ke dalam mikrokontroller, software yang digunakan untuk membuat skematik board yaitu eagle 6.3.0 dan software untuk memprogram yaitu BASCOM AVR 2.7.0, berikut skematik rangkaiannya.

1. Minimum System 
 


2. Sensor Suara

3. Program Bascom AVR

$regfile = "m8def.dat"

$crystal = 11059200



Config Lcdpin = Pin , Rs = Portc.0 , E = Portc.1 , Db4 = Portc.2

Config Lcdpin = Pin , Db5 = Portc.3 , Db6 = Portc.4 , Db7 = Portc.5

Config Lcd = 16 * 2



Dim Detik As Integer

Dim Milidetik As Integer

Dim Menit As Integer

Dim Jam As Integer

Dim Cek As Integer



Detik = 0

Milidetik = 0

Menit = 0

Jam = 0



Ddrd.0 = 0



Cls

Cursor Off


Main:


Do

Cek = 0


Locate 1 , 1

Lcd "STOPWATCH"

Locate 2 , 1

Lcd Jam ; " " ; Menit ; " " ; Detik ; " " ; Milidetik

If Pind.0 = 1 Then

Cek = 1


Cls

Cursor Off

Do

Locate 1 , 1

Lcd "STOPWATCH"

Locate 2 , 1

Lcd Jam ; " " ; Menit ; " " ; Detik ; " " ; Milidetik



Incr Milidetik

Waitms 77



If Milidetik > 9 Then


Milidetik = 0

Incr Detik


End If


If Detik > 59 Then


Detik = 0

Incr Menit

End If

If Menit > 59 Then

Menit = 0

Incr Jam


End If

Loop Until Pind.0 = 0 And Cek = 1

Cls

Goto Main

End If

Loop
 















No comments:

Post a Comment