Translate

Membuat Dadu Digital 7-Segment Rangkaian ANALOG IC 4017, IC 4026, NE555

Membuat Dadu Digital 7-Segment Rangkaian ANALOG IC 4017, IC 4026, NE555


        Pada tulisan kali ini saya akan menjelaskan mengenai bagaimana cara membuat sebuah alat yang berfungsi untuk menampilkan angka pada saat tombol ditekan dan jika tombol tidak ditekan maka akan tampil angka acak pada 7segment, jadi seperti halnya alat pengocok dadu digital yang mana akan menampilkan angka acak saat tombol ditekan. IC yang digunakan ada 3 yaitu IC 4017, IC 4026 dan NE555. untuk lebih jelasnya berikut adalah skemanya.



a. Skema Rangkaian




b. Komponen

1. IC 4017
2. IC 4026
3. NE555
4. BD139
5. 7segment
6. Resistor 
7. Kapasitor
8. Push Button
9. Power Supply 5v





c. VIDEO HASILNYA












No comments:

Post a Comment