Pada kesempatan kali ini saya akan menjelaskan mengenai bagaimana cara mengakses servo continous dengan menggunakan Arduino. servo continous berbeda dengan servo biasa, jika servo biasa hanya berputar 360 / 270 derajat, kalau servo continous bisa berputar layaknya motor DC, dia bisa berputar searah jarum jam, berlawanan arah jarum jam atau diam tak bergerak. aplikasi dari servo ini sangat banyak, siantaranya untuk kendali pintu, pagar atau penarik gordin dll. untuk lebih jelasnya berikut adalah program dan skemanya.
a. Arduino UNO
b. Servo Continous
c. Program Arduino IDE
#include <Servo.h>
Servo myservo;
void setup(){
myservo.attach(9);
}
void loop(){
//ccw
myservo.write(45);
delay(300);
//stop
myservo.write(90);
delay(1000);
//cw
myservo.write(135);
delay(200);
//stop
myservo.write(90);
delay(1000);
}
Servo myservo;
void setup(){
myservo.attach(9);
}
void loop(){
//ccw
myservo.write(45);
delay(300);
//stop
myservo.write(90);
delay(1000);
//cw
myservo.write(135);
delay(200);
//stop
myservo.write(90);
delay(1000);
}
d. VIDEO HASILNYA
No comments:
Post a Comment