Translate

Mengendalikan Kecepatan dan arah Putaran Motor DC

Mengendalikan Kecepatan dan arah Putaran Motor DC

          Kali ini aka dibahas mengenai bagaimana cara mengendalikan kecepatan putaran motor DC dan arah putarannya misal dari CW ke CCW dan sebaliknya, bahasa yang digunakan yaitu bahasa basic dengan software BASCOM AVR, rangkaian dan alat yang perlu disiapkan yaitu mikrokontroller, motor DC maksimal 2A dan Driver motor DC L298. berikut penjelasan skematiknya.

1. Skematik Minimum System ATMega16

PWM1A = PortD.5
PWM1B = PortD.4

2. Skematik Motor Driver




Tabel 5.3.1 Konfigurasi Input Motor Driver
PORT
Maju
Mudur
Belok Kiri
Belok Kanan
Enable_A
255
255
0
255
Enable_B
255
255
255
0
Input 1
0
1
0
0
Input 2
1
0
1
1
Input 3
1
0
1
1
Input 4
0
1
0
0



Program Bascom AVR

$regfile = "m16def.dat"
$crystal = 11059200

'setting pwm
Config Timer1 = Pwm , Pwm = 8 , Prescale = 64 , Compare A Pwm = Clear Down , Compare B Pwm = Clear Down

'deklarasi motor 1
Dirkiri1 Alias Portd.0
Dirkiri2 Alias Portd.1

'deklarasi motor 2
Dirkanan1 Alias Portd.6
Dirkanan2 Alias Portd.7

Config Portd.0 = Output
Config Portd.1 = Output

Config Portd.6 = Output
Config Portd.7 = Output

'definisi variabel
Dim X As Integer
Dim Y As Integer

'kecepatan
Y = 50

Do
'untuk 1 motor
'arah putaran

'searah jarum jam
   Dirkiri1 = 0
   Dirkiri2 = 1

'melawan arah jarum jam
'   Dirkiri1 = 1
'   Dirkiri2 = 0

'kecepatan
   Pwm1b = 255 - Y

Loop










No comments:

Post a Comment